Selasa, 28 Juni 2011

10 Tips Oke Menjadi Pribadi Yang Menarik Hati

Kata kunci yang harus diperhatikan dalam berhubungan dengan orang lain adalah harga diri. Begitu pentingnya harga diri, sehingga tidak sedikit orang yang mempertaruhkan nyawanya demi mempertahankan harga dirinya. Untuk menjadi pribadi yang disukai, harus terus belajar memuaskan harga diri orang lain. Karena dengan harga diri yang terpuaskan, orang bisa menjadi lebih baik, lebih menyenangkan, dan lebih bersahabat.

1.ROYALAH DALAM MEMBERI PUJIAN
Pujian itu seperti air segar yang bisa menawarkan rasa haus manusia akan penghargaan. Dan kalau Anda selalu siap membagikan air segar itu kepada orang lain, Anda berada pada posisi yang strategis untuk disukai oleh orang lain. Caranya? Bukalah mata lebar-lebar untuk selalu melihat sisi baik pada sikap dan perbuatan orang lain. Lalu pujilah dengan tulus.
Quote:
2.BUATLAH ORANG LAIN MERASA DIRINYA SEBAGAI ORANG PENTING
Tunjukkanlah dengan sikap dan ucapan bahwa anda menganggap orang lain itu penting. Misalnya, jangan biarkan orang lain menunggu terlalu lama, katakanlah maaf bila salah, tepatilah janji, dsb.
Quote:
3.JADILAH PENDENGAR YANG BAIK
Kalau bicara itu perak dan diam itu emas, maka pendengar yang baik lebih mulia dari keduanya. Pendengar yang baik adalah pribadi yang dibutuhkan dan disukai oleh semua orang. Berilah kesempatan kepada orang lain untuk bicara, ajukan pertanyaan dan buat dia bergairah untuk terus bicara. Dengarkanlah dengan antusias, dan jangan menilai atau menasehatinya bila tidak diminta.
Quote:
4.USAHAKANLAH UNTUK SELALU MENYEBUTKAN NAMA ORANG DENGAN BENAR
Nama adalah milik berharga yang bersifat sangat pribadi. Umumnya orang tidak suka bila namanya disebut secara salah atau sembarangan. Kalau ragu, tanyakanlah bagaimana melafalkan dan menulis namanya dengan benar. Misalnya, orang yang dipanggil Wilyem itu ditulisnya William, atau Wilhem? Sementara bicara, sebutlah namanya sesering mungkin. Menyebut Andre lebih baik dibandingkan Anda. Pak Peter lebih enak kedengarannya daripada sekedar Bapak.
Quote:
5.BERSIKAPLAH RAMAH
Semua orang senang bila diperlakukan dengan ramah. Keramahan membuat orang lain merasa diterima dan dihargai. Keramahan membuat orang merasa betah berada di dekat Anda.
Quote:
6.BERMURAH HATILAH
Anda tidak akan menjadi miskin karena memberi dan tidak akan kekurangan karena berbagi. Seorang yang sangat bijak pernah menulis, Orang yang murah hati berbuat baik kepada dirinya sendiri. Dengan demikian kemurahan hati disatu sisi baik buat Anda, dan disisi lain berguna bagi orang lain.
Quote:
7.HINDARI KEBIASAAN MENGKRITIK, MENCELA ATAU MENGANGGAP REMEH

Umumnya orang tidak suka bila kelemahannya diketahui oleh orang lain, apalagi dipermalukan. Semua itu menyerang langsung ke pusat harga diri dan bisa membuat orang mempertahankan diri dengan sikap yang tidak bersahabat.
Quote:
8.BERSIKAPLAH ASERTIF
Orang yang disukai bukanlah orang yang selalu berkata Ya, tetapi orang yang bisa berkata Tidak bila diperlukan. Sewaktu-waktu bisa saja prinsip atau pendapat Anda berseberangan dengan orang lain. Anda tidak harus menyesuaikan diri atau memaksakan mereka menyesuaikan diri dengan Anda. Jangan takut untuk berbeda dengan orang lain. Yang penting perbedaan itu tidak menimbulkan konflik, tapi menimbulkan sikap saling pengertian. Sikap asertif selalu lebih dihargai dibanndingkan sikap Yesman.
Quote:
9.PERBUATLAH APA YANG ANDA INGIN ORANG LAIN PERBUAT KEPADA ANDA
Perlakuan apapun yang anda inginkan dari orang lain yang dapat menyukakan hati, itulah yang harus anda lakukuan terlebih dahulu. Anda harus mengambil inisiatif untuk memulainya. Misalnya, bila ingin diperhatikan, mulailah memberi perhatian. Bila ingin dihargai, mulailah menghargai orang lain.
Quote:
10.CINTAILAH DIRI SENDIRI
Mencintai diri sendiri berarti menerima diri apa adanya, menyukai dan melakukan apapun yang terbaik untuk diri sendiri. Ini berbeda dengan egois yang berarti mementingkan diri sendiri atau egosentris yang berarti berpusat kepada diri sendiri. Semakin Anda menyukai diri sendiri, semakin mudah Anda menyukai orang lain, maka semakin besar peluang Anda untuk disukai orang lain. Dengan menerima dan menyukai diri sendiri, Anda akan mudah menyesuaikan diri dengan orang lain, menerima mereka dengan segala kekurangan dan keterbatasannya, bekerjasama dengan mereka dan menyukai mereka. Pada saat yang sama tanpa disadari Anda memancarkan pesona pribadi yang bisa membuat orang lain menyukai Anda.
READMORE....!!

Jangan Anggap Remeh Gejala Tipus


TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pengenalan gejala demam tifoid atau yang dikenal sebagai penyakit tifus sangat penting guna mencegah timbulnya infeksi yang lebih parah. Jika terlambat ditangani, demam tifoid bisa berakibat fatal.

Ahli penyakit dalam, penyakit tropik, dan infeksi dari Fakultas Kedokteran, Universitas Indonesia, Prof Djoko Widodo, menuturkan, tifus kerap kali diawali dengan gejala yang ringan. Keluarga penderita biasanya kesulitan mengenali gejala itu sejak awal.

”Pada penyakit tifus, demam naik perlahan. Pada minggu pertama, demam naik turun. Baru pada minggu kedua demamnya tinggi, hingga menjadi parah,” katanya dalam simposium bertema ”Penanganan Demam Tifoid pada Praktik Sehari-hari”, Sabtu (25/6/2011) pecan lalu di Jakarta.

Gejala tifus biasanya berupa nyeri di ulu hati, lambung, dan otot. Selain itu, penderita mengalami diare, sakit kepala, mual, hingga muntah-muntah.

Kondisi akut ini tidak akan terjadi jika penanganan dilakukan lebih awal. Karena itu, begitu gejala awal muncul, masyarakat disarankan untuk segera memeriksakan diri ke dokter.

Menurut Djoko, tifus umumnya menyerang penduduk pada usia produktif. Pada usia itu, seseorang lebih banyak mengonsumsi makanan di luar rumah sehingga kebersihannya tidak terjamin. Kuman Salmonella typhi, penyebab tifus bisa masuk ke dalam tubuh lewat makanan dan minuman yang dikonsumsi seseorang. Kuman akan masuk ke usus dan berkembang biak.
READMORE....!!

kunci gitar Ada band Manusia bodoh

by Ada Band ( views)
[ print lirik lagu ]
E F#
Dahulu terasa indah
B E B
Tak ingin lupakan
C#m B F#
Bermesraan s'lalu jadi satu
B
Kenangan manis

A G#m
Tiada yang salah
F#m G# C#m B
Hanya aku manusia bodoh
A G#m F#m G#m
Yang biarkan semua ini permainkanku
Am B
Berulang ulang ulang kali

Reff :
E B C#m
Mencoba bertahan sekuat hati
B F#m
Layaknya karang yang
B
Dihempas sang ombak
E B C#m
Jalani hidup dalam buai belaka
B F#m B
Serahkan cinta tulus di dalam takdir

E F#m
Tak ayal tingkah lakumu
B E B
Buatku putus asa
C#m B F#
Kadang akal sehat ini
B
Belum cukup membendungnya

A G#m
Hanya kepedihan
F#m G# C#m B
Yang s'lalu datang menertawakanku
A G#m
Engkau belahan jiwa
F#m G#m Am B
Tega menari indah di atas tangisanku

Kembali ke: Reff

G#m A G#m
Tapi sampai kapankah ku harus
A F#m B E
Menanggungnya kutukan cinta ini

Bridge:
C G A
Semua kisah pasti ada akhir
B E
Yang harus dilalui
C G B
Begitu juga akhir kisah ini yakinku indah

Kembali ke: Reff

G#m A G#m
Tapi sampai kapankah ku harus
A F#m B
Menanggungnya kutukan cinta ini
E
Bersemayam dalam kalbu
READMORE....!!

Lubang berlian terbesar di dunia

LUBANG BERLIAN TERBESAR DIDUNIA
Apakah lubang besar ini bekas jatuhnya asteroid pada zaman dulu? Atau, bekas mendaratnya pesawat alien? Ups bukan. Lubang ini lubang berlian terbesar didunia!

1. Kenapa disebut lubang berlian?

Lubang ini bekas pertambangan berlian. Dulu pernah menjadi tambang berlian terbesar didunia. Sekarang tambangnya sudah ditutup. Jadi tidak lagi menjadi tambang berlian terbesar didunia. Namun predikatnya menjadi lubang terbesar di dunia. Lubang berlian ini berada di Mirny, republic Sakha, Rusia. Diameternya 1250 meter. Dalamnya 525 meter.


2. Bagaimana membuat lubang sebesar itu?
Para penambang menggunakan mesin jet dinamit. Kalau sebuah dump truck naik dari bawah ke atas lubang itu memerlukan waktu 2 jam! Dump truck yang sangat besar pun terlihat seperti semut di lubang itu. Helicopter tidak boleh terbang di atasnya agar tidak tersedot kedalam lubang, karena anginya sangat kencang dari dalam lubang. Tambang ini pertama kali ditemukan oleh seorang ahli geologi bernama Yuri Kharbadin. Mulai dibuka menjadi pertambangan tahun 1957. Tambang minry adalah tambang pertama di Rusia. Sewaktu masih aktif, atambang minry menghasilkan 2 juta karat berlian setiap tahunnya. Setelah 50 tahun beroprasi, tambag minri ditutup pada 30 April 2004. Suhu dalam lubangnya sekitar -45C sampai -56C. Brrrrr..! dingin banget gan! Apalagi dimusim dingin para penambang menghadapi banyak masalah. Misalnya, ban-ban truk membeku sehingga pecah. Bahan bakar minyak membeku menjadi balok-balok padat. Peralatan dari besi menjadi rapuh sehingga gampang patah. Setelah musim dingin lapisan es mencair, sehingga tambang menjadi kolam lumpur!
Tambang minri menyimpan misteri. Tambang itu menghasilkan berlian dalam jumlah banyak terus menerus. Selain itu berlianya berukuran dan berbentuk sama. Samapi saat ini, misteri itu tidak terpecahkan. Kini lubang berlian minry menjadi salah satu hal yang menarik wisatawan saat berlibur ke kota minry, Rusia.
boleh dong gan dikasih
READMORE....!!

Senin, 27 Juni 2011

3 Bunuh diri Terburuk dalam Sejarah

1. The People’s Temple

Didirikan pada akhir tahun 1970-an, di bawah kepemimpinan Jim Jones, aliran pemujaan ini hidup menyendiri terpisah dari dunia di sebuah hutan di Amerika Selatan. Menyusul adanya sejumlah keluhan, pada tahun 1978, anggota kongres Amerika, Leo Ryan, mengunjungi wilayah Jonestown dalam misi pencari fakta. Ketika Ryan akan meninggalkan Jonestown, delapan belas anggota aliran pemujaan yang ingin meninggalkan aliran pemujaan itu mencoba ikut menyertainya, yang sekaligus menjadi saat ketika kekerasan meletus.



Anggota aliran pemujaan melepaskan tembakan kepada mereka yang mencoba meninggalkan aliran pemujaan itu. Anggota kongres Ryan, tiga orang wartawan, dan seorang anggota aliran pemujaan yang mencoba lari, terbunuh. Sebelas orang terluka. Beberapa jam setelah kejadian, pemimpin aliran pemujaan memerintahkan anggota-anggotanya untuk melakukan bunuh diri massal dengan meminum potasium sianida.

Anak-anak meninggal lebih dulu, bayi dibunuh dengan racun yang dimasukkan ke mulut dengan sedotan. Setelah itu, lebih dari sembilan ratus orang, termasuk anak-anak, meracuni diri mereka sendiri.
2. David Koresh

Pada tahun 1990-an, kelompok yang menarik perhatian karena kematian massal adalah aliran pemujaan David Koresh.



Ketika satuan-satuan keamanan bermaksud melakukan pemeriksaan terhadap sebuah tanah pertanian di Texas pada 28 Februari 1993, anggota aliran pemujaan melepaskan tembakan kepada mereka. Pengepungan yang berlangsung selama 51 hari pun dilakukan. Ketika seorang anggota pasukan keamanan mencoba masuk ke dalam pertanian itu pada hari ke-51, asap tiba-tiba mulai mengepul.


Pasukan keamanan kemudian mengumumkan bahwa David Koresh telah membakar pertanian, dan berbagai jebakan yang dipasang di berbagai tempat pertanian itu telah mengubah tempat itu menjadi sebuah neraka, di mana sekitar sembilan puluh orang terbakar sampai mati.
3. The Heaven’s Gate


Aliran pemujaan yang menyimpang kembali menjadi berita utama pada tahun 1997, ketika empat puluh orang yang mengenakan kaos hitam dan sepatu olah raga melakukan bunuh diri massal di utara San Diego. Berusia antara 26 dan 72 tahun, mereka telah membunuh dirinya sendiri atas kepercayaan bahwa komet Hale-Bopp, yang saat itu sedang melintasi bumi, akan membawa mereka ke tingkat evolusi yang lebih tinggi. Di bawah ini adalah bagaimana pemikiran mereka dituangkan dalam situs internet mereka,



“Kabar gembira, karena Anggota Tua dalam Tingkat Evolusi di atas manusia telah menjelaskan kepada kami bahwa mendekatnya Halle-Bopp merupakan ‘tanda’ yang telah kami tunggu-tunggu…. Masa 22 tahun di ruangan di bumi akhirnya mendekati akhir ‘kelulusan’ dari Tingkat Evolusi Manusia.



Kami dengan bahagia bersiap untuk meninggalkan ‘dunia ini’ dan pergi bersama awak Ti (Ti merujuk pada Bonnie Lu Trusdale salah seorang pendiri yang meninggal karena kanker pada tahun 1985).
READMORE....!!

Minggu, 26 Juni 2011

Teknik Bermain Gitar/Keyboard

Sekarang aku mau membahas sedikit tentang musik nih, naik yang sudah Les Musik/Kursus Musik ataupun belajar sendiri, lebih khususnya lagi buat yang mau belajar main gitar ataupun keyboard. Oke sekarang kita segera masuk yuk ke pelajaran pertama :p yaitu sekilas teori nada..

tentunya semua teman teman juga sudah pada paham dan tahu kalau nada itu hanya ada 7 yaitu do,re,mi,fa,sol,la,si.. sebelum mempelajari bermain alat musik ada baiknya memahami itu dulu sehingga saat bermain alat musik seperti gitar dan keyboard kita bisa mengaplikasikan nada tersebut ke dalam alat musik. nah yang berikut ini juga penting dipahami yaotu jarak antar nada yang bisa varius gambarkan seperti berikut: lihat Tempat Les Musik dan Musik Course

do re mi fa sol la si do'
1 2 3 4 5 6 7 8
W W H W W W H

maksudnya W adalah Whole step yang artinya jarak penuh bila kita aplikasikan pada gitar atau keyboard, dan H adalah jarak setengah..tentu teman2 sering mendengar kan kalau dalam musik ada istilah major dan minor. diagram diatas adalah formula untuk major(perhatikan angka 1,2,3 dst dan WWHWWWH(ini adalah formulanya).

Gini contohnya nih...

misal kita ambil nada dasar pada kunci C maka diagramnya akan menjadi
1 2 3 4 5 6 7 8
C D E F G A B C
W W H W W W H

Maksudnya adalah jarak dari C ke D adalah 1 nada penuh, misal kita aplikasikan pada gitar artinya adalah jarak 2 fret dari nada dasar yang disini adalah C, dan contoh untuk H yaitu dari nada ke 3 menuju ke 4 yang ini adalah nada E ke F yaitu jaraknya adalah setengah nada yang pada gitar adalah jarak 1 fret. (Tempat Kursus Musik)harap dipahami, teori ini juga bisa diaplikasikan pada keyboard,bass,biola, dan semua alat musik melodi lainnya...

Contoh 2:

Misal kita ambil nada dasarnya A maka jadinya adalah seperti berikut

1 2 3 4 5 6 7 8
A B C# D E F# G# A
W W H W W W H

Jadi apapun nada dasarnya bentuk nada dari 1-7nya akan sesuai dengan formula
WWHWWWH

nah dalam musik nada pembentuk accord major dasar adalah do,mi dan sol yaitu 1,3,5 nih contohnya pada gitar kita mainkan kunci C major: nada 1(do) pada kunci C di gitar ada pada senar 5 fret 3 nada 3(mi) pada kunci C ada pada senar 4 fret 2 dan nada 5(sol). Lihat juga Tempat Les Musik dan Kursus Musik.ada pada senar 2 fret 1, bila diaplikasikan ke kunci balok maka tetap saja yang dipakai adalah 1,3,5 walau jadinya seperti ini 1,5,3,1,5 tetap saja kan yang dipakai hanya nada do mi sol!... ini adalah dasar untuk membentuk accord pada gitar maupun keyboard

E-------------
B--------1----
G-------------
D-----2-------
A---3---------
E-------------
nntuk pembentuk nada minor formula 1,2,3 nya akan menjadi seperti ini
1 2 b3 4 5 b6 b7 8
contoh untuk nada dasar A tangga nada minornya adalah
1 2 b3 4 5 b6 b7 8
A B C D E F G A
tanda b pada angka 3,6 dan 7 artinya turunkan setengah nada tersebut...
contoh lain untuk nada dasar E minot

1 2 b3 4 5 b6 b7 8
E F# G A B C D E

jadi kesimpulannya jika ingin membuat tangga nada mayor ataupun accord mayor maka formulanya adalah 1,2,3,4,5,6,7,8 (WWHWWWH)dan untuk minor adalah 1,2,b3,4,5b6,b7,8

Ok Sekian dulu yah....semoga bermanfaat sekilas teori ini...
nb: Jika kalian mau belajar bermain gitar/Tempat Les ada baiknya kalian mengetahui dasar2 ini karena dengan memahami itu semua kalian tidak akan menjadi pemain gitar yang hanya bisa bermain dengan menggunakan buku (seperti buku buku kunci gitar untuk lagu) tetapi kalian akan mempunyai feeling sendiri....dan mampu berimprovisasi dan juga mampu membuat accord sendiri dengan menguasai teori2 tersebut... nanti saya sambung lagi dengan pelajaran berikutnya.... :D (Tempat Kursus Musik)
READMORE....!!

"Sariawan" Penyebab dan Perawatannya


Sariawan merupakan suatu lesi atau kelainan yang berbentuk ulser (borok) yang terdapat di dalam rongga mulut. Kelainan ulser ini ada berbagai jenis, namun yang paling sering dialami orang adalah jenis aphtous stomatitis atau canker sores. Apa penyebab sariawan? Apa gejala sariawan? Dan bagaimana perawatan sariawan?

Penyebab Sariawan

Lesi sariawan biasanya terdapat pada mukosa bibir, pipi, lidah, langit-langit lunak, dan dasar gusi. Penyebab dari sariawan masih belum jelas, namun banyak teori yang menyebutkan bahwa sariawan berhubungan dengan masalah kekebalan tubuh.

Beberapa jenis penyakit, kurang asupan nutrisi (khususnya zat besi dan vitamin B12), alergi, trauma (misalnya tergigit), stres, dan perubahan hormonal (siklus menstruasi) juga dapat memicu timbulnya sariawan.


Gejala Sariawan

Sariawan dapat muncul dalam bentuk lesi yang berukuran yang kecil, besar, ataupun dalam jumlah yang banyak. Lesi sariawan juga dapat muncul berulang kali atau istilahnya disebut rekuren.

Sebelum terbentuk lesi ulser, daerah yang meradang biasanya terasa perih seperti tertusuk ataupun terbakar. Setelah 2 atau 3 hari kemudian terbentuklah lesi ulser pada daerah yang meradang tersebut.

Rasa sakit akibat sariawan yang berukuran kecil biasanya akan hilang antara 7 sampai 10 hari, dan lesi ini akan sembuh secara sempurna dalam waktu 1 sampai 2 minggu. Namun, apabila ukuran lesi sariawan cukup besar biasanya lesi membutuhkan waktu mulai dari beberapa minggu sampai beberapa bulan untuk sembuh.

Sariawan yang tidak sembuh dalam waktu 1 minggu sebaiknya segera dikonsultasikan dengan dokter gigi. Karena ada beberapa penyakit lain yang lebih berbahaya yang bentuk lesinya mirip dengan sariawan, termasuk penyakit berbahaya seperti kanker mulut.


Quote:
Perawatan Sariawan

1. Perawatan sariawan lebih terfokus kepada pengurangan gejala rasa sakitnya. Berkumur dengan air hangat dan makan makanan yang lunak dapat mengurangi rasa tidak nyaman akibat sariawan.

2. Beberapa obat yang dioleskan pada lesi juga bisa melindungi lesi dari iritasi, di antaranya obat-obatan orabase. Bila perlu, dokter gigi dapat meresepkan obat-obatan ini.

3. Berkumur dengan obat kumur yang bersifat antimikroba juga dapat dilakukan untuk menghindarkan lesi dari infeksi, sehingga proses penyembuhannya pun akan lebih cepat.

4. Untuk mempercepat masa penyembuhan sariawan Anda juga dapat mengkonsumsi vitamin C yang berperan dalam perbaikan jaringan.

5. Untuk sariawan yang berukuran cukup besar, biasanya lesi diobati dengan cara mengaplikasikan obat-obatan steroid. Obat-obatan ini dapat mempercepat proses penyembuhan dan mencegah lesi agar tidak bertambah besar.
Info ini mungkin sederhana...tapi dari hal sederhana, banyak hal ydapat kita lakukan..
Semoga info ini berguna buat agan-agan semuanya.:ilovekasku s

Quote:
Originally Posted by natsuki_kawai View Post
saya tambahin aja.

sariawan juga bisa disebabkan oleh genetik dan seringnya sariawan juga bisa menjadi pertanda adanya penyakit sistemik seperti HIV dan kanker mulut.
widih..ane baru tau gan
READMORE....!!

Kamis, 23 Juni 2011

Gaji PNS Jepang Rp 20 Juta Per Bulan, Tapi Naik Sepeda (5)

Laporan Wartawan Tribun Timur, Mansur AM dari Tochigi

TRIBUNNEWS.COM, TOCHIGI - Kantor Gubernur Tochigi berlantai 12 plus dua lantai basement. Tingginya 81,8 meter.

Saat dialog dengan Humas Provinsi Tochigi, Mitsuko Saito, seorang peserta Japan-East Asia Network of Exchange for Students and Youths (Jenesys) 2011 bertanya soal gaji minimun PNS di Jepang.

Barangkali pertanyaan ini tidak etis. Tapi setelah berdiskusi sejenak dengan staf Japan International Cooperation Centre (JICE), Yamada Atsuko, Saito menjawab pertanyaan "tidak etis" ini.

Gaji PNS masa kerja satu tahun 190 ribu yen ( Rp 20 juta) per bulan. Saito sendiri dengan masa kerja 20 tahun menerima gaji 280 ribu yen setiap bulan.

Belum dipotong pajak penghasilan sepuluh persen.
Kendati demikian, mayoritas pegawai naik sepeda ke kantor.
READMORE....!!

Indonesia di Piala Dunia? Fabregas Bilang 'Kalian Harus Realistis'


REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Cesc Fabregas, gelandang Arsenal asal Spanyol, bukan tipe orang yang suka berbasa-basi. Ketika ditanya apakah Indonesia mungkin berprestasi di Piala Dunia, pemain berusia 24 tahun itu jujur menjawag: 'Kalian harus realistis.''

Fabregas memiliki alasan mengapa Indonesia jangan terlalu terburu-buru bermimpi untuk bisa tampil di Piala Dunia. Pertama karena prestasi sepak bola di Piala Dunia itu tidak begitu saja diraih. Selain itu, sebuah timnas butuh waktu untuk berprestasi.

''Kalian harus melewati step-step dulu sebelum meraih prestasi,'' katanya. ''Kami saja (Spanyol) butuh waktu untuk mencatatkan prestasi. Selain itu, kalian juga membutuhkan kesabaran. Karena dengan kesabaran, kalian akan selalu meraih harapan dan motivasi. Itu lah kunci bagi pesepak bola.''

Spanyol berhasil menjadi juara dunia pada 2010 setelah menantikannya selama 60 tahun sejak menembus semifinal Piala Dunia 1950. Mereka juga berhasil menjuarai Euro 2008 setelah menunggu selama 44 tahun sejak menjadi juara Eropa pada 1964.

Namun demikian, ketika ditanya apakah dirinya siap menghadapi Indonesia di piala dunia, Fabregas menjawab seperti ini. ''Ya, semoga negara anda bisa tampil di piala dunia. Pastinya saya akan menunggu anda nanti (untuk berhadapan di piala dunia),'' katanya.
READMORE....!!

Penguin Kaisar Terdampar di Selandia Baru

Seekor penguin kaisar ditemukan terdampar di Pantai Peka Peka, Selandia Baru, Senin (20/6) malam.

Penguin kaisar pada umumnya menghabiskan seumur hidup mereka di Antarktika dan hampir tidak pernah mendarat ke pantai yang dekat manusia. Spesies ini terakhir kali terlihat di Selandia Baru, 44 tahun yang lalu.

Para ahli konservasi mengatakan, penguin yang tersesat itu berumur sekitar 10 bulan dengan tinggi 80 cm. Kemungkinan, binatang malang itu berenang ke laut untuk mencari cumi-cumi dan krill (sejenis udang) sebelum kemudian tersesat dan terdampar.

Penguin itu dilaporkan dalam kondisi sehat tetapi harus kembali ke habitatnya di selatan segera.

Baca juga: kata saksi mata yang melihat penguin yang tersesat itu
READMORE....!!

Rabu, 22 Juni 2011

Kunci giar j-rocks Juwita Hatiku

CMaj7 Dm G

And I just want to make you realize

CMaj7

that\'s something beautiful

Dm G

always in your heart

Em A

Ku ingin kau mengerti

Dm G

tentang hatiku ini

Em A

Yang selalu memujamu

Dm G Cmaj7

dan juga selalu menginginkanmu

[reff]

F

Kau juwita hatiku

Fm

Yang selalu ku rindu

Em A

dengarkanlah, nyanyian cinta untukmu

Dm G

kuinginkan dirimu

Em A

jatuh cinta padaku

Dm G CMaj7

karna kau adalah pujaanku

Cmaj7 Dm G

Pertama ku melihat dirimu

Cmaj7 Dm G

ada sesuatu yang membuatku

Em A

jadi tak karuan

Dm G

lalu mabuk kepayang

Em A

hasratku melonjak

Dm G CMaj7

karna melihat ke sexy-anmu

[int] Dm G Em A Dm G CMaj7 4x

CMaj7...
READMORE....!!

Luar Biasa, Gunung yang Disulap Menjadi Istana Oleh Kaisar Persia

Di sebelah utara dari kota kuno Persepolis di Iran adalah tebing yang indah bernama Naqsh-i-Rustam berada. Pembangunan tebing sangat menakjubkan, sungguh mengherankan di jaman yang begitu kuno peradabannya manusia sudah bisa membuat arsitektur bangunan seindah itu.

Istana tebing ini memiliki pintu besar untuk masuk ,di dinding tebing. Total ada 4 pintu masuk raksasa yang juga dikenal sebagai Persilangan Persia.

ukiran - ukiran di dinding ini dibuat dengan sedemikian detil dan sempurna.Di dalam pintu masuk Anda akan menemukan sebuah camber kecil di mana raja akan berada di sarkofagus, tapi sekarang sudah kosong. tebing-tebing ini juga dikenal sebagai milik Kekaisaran Persia zaman penguasa mulai dari Xerxes, Darius dan Cyrus.


Di luar juga memiliki relief ukiran berbentuk orang dan kuda, dan prasasti tertua Iran yang pernah tercatat juga dapat ditemukan di sana.

Ini daya tarik wisata dan cara yang baik untuk mengenal sejarah dan budaya Persia tua. Sesuatu yang dapat mengingatkan kita pada Kekaisaran Persia ini adalah Kota Gua yang indah di Georgia yang sebenarnya sebuah adalah biara.


READMORE....!!

Angka Sehat dalam tubuh anda

Anda mungkin mempunyai kenalan seseorang yang kelihatannya sehat tetapi ternyata bisa mengalami penyakit yang mematikan. Kesehatan seseorang memang tidak bisa dilihat hanya dari tampilan fisiknya. Untuk mengetahui kondisi kesehatan, Anda bisa melakukan pemeriksaan medis atau medical check up. Saat melihat hasil pemeriksaan Anda, angka-angka dan istilah yang asing dapat membingungkan Anda. Untuk menambah pengetahuan, Anda dapat melihat informasi berikut tentang maksud dan angka yang normal untuk tubuh dan kesehatan Anda.

Medical Check Up
Yang biasa tercakup dalam medical check up adalah pemeriksaan darah, pemeriksaan urologi, pemeriksaan hormon dan pemeriksaan kepadatan tulang. Dari hasil pemeriksaan darah, dapat diketahui kadar kolesterol, gula dalam darah dan fungsi hati. Namun, bagaimana cara mengetahui apa artinya isi tes ini yang merupakan angka normal? Informasi berikut ini bisa menjadi acuan saat Anda memeriksa kesehatan tubuh Anda.



Kolesterol
LDL (Low Density Protein)
Biasa disebut kolesterol jahat. Kolesterol ini yang membuat penyumbatan pada pembuluh darah. Rentang angka sehatnya adalah:


HDL (High Density Protein)
Kebalikan dari LDL, ini merupakan kolesterol baik karena akan membawa kolesterol yang ada pada pembuluh darah ke hati yang selanjutnya akan dikeluarkan dari tubuh. Akan semakin baik bila tubuh memiliki banyak kolesterol baik. Rentang angka sehatnya adalah:



Total Kolesterol
Yaitu jumlah antara kolesterol jahat (LDL) dan kolesterol baik (HDL). Rentang angka sehatnya adalah:


Trigliserida (TG)
Yaitu lemak yang berasal dari makanan yang dikonsumsi, misalnya dari makanan berlemak atau makanan berkarbohidrat tinggi. Rentang angka sehatnya adalah:



Gula Darah
Gula darah yang berlebih dapat menyebabkan penyakit diabetes atau kencing manis dengan akibat yang cukup berbahaya. Angka yang dihasilkan berbeda bergantung pada saat pengambilan darah.
Kadar Gula setelah Puasa
Gula puasa, yang diambil setelah seseorang berpuasa selama minimal 8 jam. Rentang angkanya sebagai berikut:



Kadar Gula tanpa Puasa
Gula darah sewaktu, yang diambil kapan saja tanpa puasa sebelumnya.



Fungsi Hati
Untuk mengetahui fungsi hati baik atau tidak perlu dilakukan pemeriksaan SGOT dan SGPT yang merupakan enzim yang terdapat dalam hati. Peningkatan jumlah SGOT dan SGPT menunjukkan ada yang tidak beres pada sel-sel hati.



Asam Urat
Penyakit asam urat disebabkan akibat berlebihnya zat purin. Anda bisa merasa pegal atau sakit khususnya pada persendian. Jenis kelamin mempengaruhi jumlah angka sehat, rentangnya adalah:



Tekanan Darah
Merupakan tekanan pada dinding arteri pada saat jantung sedang memompa darah. Yang biasa diukur adalah kondisi tekanan pada saat jantung berkontraksi (biasa disebut batas atas) dan pada saat jantung relaksasi (biasa disebut batas bawah). Tekanan darah yang tinggi dapat membahayakan karena dapat menyebabkan stroke dan penyakit lainnya. Tekanan darah yang tinggi ini sering disebut orang sebagai penyakit darah tinggi atau hipertensi. Rentang angka sehatnya adalah:



Testoteron
Hormon yang ternyata tidak hanya dihasilkan oleh pria, pada seorang wanita hormon ini tetap ada hanya saja dalam jumlah yang sedikit. Rentang angka sehatnya adalah:



TSH (Thyroid Stimulating Hormone)
Untuk mengetahui apakah ada kelainan pada tiroid. Rentang angka sehatnya adalah antara 0,35 - 2,1 mU/L.

PSA (Prostat Spesific Antigen)
Merupakan hormon yang dihasilkan oleh pria pada glandula prostat. Bila berada pada rentang angka tidak sehat dapat berarti seorang pria mengalami pembesaran prostat atau kanker prostat. Angka sehatnya adalah antara 0 - 2,6 ng/ml.

Tulang
Pemeriksaan tulang memiliki tujuan untuk mencegah seseorang mengalami osteoporosis. Pemeriksaan ini disebut dengan densitometri atau DEXA scan. Range angka sehatnya adalah:


Mengapa Harus Melakukan Pemeriksaan Medis?
Dengan melakukan pemeriksaan medis (medical check up) secara rutin, Anda dapat mengetahui lebih awal konsisi tubuh Anda. Apakah rentang angka gula Anda menunjukkan adanya organ tubuh yang tidak diperiksa, apakah kolesterol Anda meningkat atau tidak dan identifikasi sejak dini terhadap masalah di dalam tubuh Anda.
Karena sudah terlebih dahulu mengetahui, Anda dapat segera melakukan perbaikan, misalnya dengan mengubah pola hidup dan makan agar tetap berada dalam rentang angka yang sehat.

semoga berfanfaat
sumber: kumpulan.info/ kesehatan
READMORE....!!

kunci gitar j-rocks Cobalah Kau Mengerti

[intro] C Am Dm G

Em Am Dm G

C Am

sudah ku katakan berulang kali

Dm G

sebenarnya dia punya maksud hati

Em A

tapi mengapa kau tak mau mengerti

Dm G

dan slalu saja kau berkeras hati

C Am

waktu bersama kau cerita tentangnya

Dm G

aku sama sekali tak berburuk sangka

Em A

karna kau bilang dia hanya teman saja

Dm G

tapi lama-lama ku jadi curiga

[reff]

F

cobalah kau mengerti cobalah kau mengerti

Em D#

bahwa hati ini

Dm G

telah mengetahui telah mengetahui

C

dia ingin memilikimu

F

dengarkanlah diriku dengarkanlah diriku

Em A

wahai kekasihku

Dm G C

karna ku tak mau kehilangan dirimu


[int] A...

D Bm Em A F#m B Em A 2x D

[reff setelah interlude]

G

cobalah kau mengerti cobalah kau mengerti

F#m F

bahwa hati ini

Em A

telah mengetahui telah mengetahui

D

dia ingin memilikimu

G

dengarkanlah diriku dengarkanlah diriku

Em A

wahai kekasihku

Em A

kau sangka aku cemburu

F#m B

tapi itu memang hakku

Em A

karna kau adalah kekasihku

[ending] D Bm G A 2x D7...
READMORE....!!

kunci gitar j-rocks Berharap Kau Kembali

Intro : Em A Dm G C Am Dm G#

C Am

Saat kubuka buku yang tlah berdebu

Dm

Tentang semua masa lalu

G

Didalam hidupku

Em Am Dm G

Kutemukan potret dirimu kekasihku

C Am

Kuterbayang semua tawa dan candamu

Dm

Saat kita masih bersama

G

jalin ikatan cinta

Em A Dm

Kini kau tak disisiku lagi

G

Kau telah pergi

C A Dm

Hampa... rasa... karena...

G

Tanpa cintamu lagi

F Em A Dm

Mengapa ini harus terjadi

G

Kini Sendiri

C A Dm

Andaikan kubisa

G

memilikimu lagi

F Em A Dm

Takkan kubiarkan kau pergi

G

Tuk kedua kali

F G Em

Sulitku untuk melupakanmu

A Dm

Karna hanyalah wajahmu

G C

Yang slalu terbayang olehku

C

setiap waktu

F G Em

Meskipun kita telah terpisah

A Dm G

Ku masih berharap kau kembali

Em A Dm G

Dipelukku... uuuuuuuuu
READMORE....!!

Dua Pemain Hebat Dunia Berada di Jakarta Hari I


Laporan Wartawan Tribunnews.com, Alie Usman

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Dua pesepakbola hebat dunia, mantan Kapten Timnas Belanda Giovanni Van Bronckhorst dan Kapten Tim Arsenal Cesc Fabregas, hari ini (22/6/2011) berada di Jakarta. Meski dalam dua agenda lawatan berbeda, namun keduanya membawa misi yang sama, untuk menyebarkan pesan perdamaian dalam sepakbola.

Dua pemain ini tampil dalam final Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan. Giovanni bermain untuk tim Belanda sedangkan Cesc bermain untuk tim Spanyol yang akhirnya menjadi juara.

Jika Giovanni Van Bronckhorst datang dengan misi kemanusiaan, ingin membantu anak-anak kurang mampu agar tetap bermain bola, kedatangan Cesc Fabregas pun tak jauh beda. Selain ingin menyapa masyarakat Indonesia, kedatangan Fabregas yang dibawa perusahaan makanan, Biskuat tersebut tentu bakal memotivasi masyarakat sepakbola tanah air.

Tak hanya dua pesohor lapangan hijau itu saja yang antusias menginjakan kakinya di Indonesia. Center Back Manchester United, Rio Ferdinand juga rupanya bakal tiba di tanah air dalam waktu dekat. Ferdinand dijadwalkan berada di Jakarta pada 29 Juni 2011 mendatang.

Ironisnya, mereka datang justru pada saat dunia persepakbolaan nasional tengah menghadapi babak krusial setelah dihantam kisruh yang terjadi pada badan sepakbola nasional yang bernama PSSI. Komite Normalisasi yang mengambil alih fungsi PSSI kini tengah menyiapkan pelaksanaan Kongres PSSI untuk memilih kepengurusan baru.

Semoga kedatangan para pemain bintang dunia tersebut mampu melecut semangat bangsa Indonesia untuk kembali tegak menatap sepakbola nasional yang sudah seharusnya dapat kembali berbicara di pentas dunia.

Seperti keyakinan Giovanni Van Bronckhorst, Indonesia memiliki potensi besar, yang memungkinkan untuk berbicara banyak di kancah sepakbola dunia. "Saya melihat Indonesia memiliki impact yang kuat di Asia. Saya kira, 10 sampai 20 tahun kedepan, sepakbola negara ini akan besar jika terus dikembangkan," ujar Giovanni Van Bronckhorst yang berdarah Maluku.
READMORE....!!

kunci gitar j_rocks ceria

Intro : Em A D B

Em A D

Em A F#m B

Em A D

D Em

hari ini kudendangkan

A D

lagu yg ingin kunyanyikan

B Em

terkenang semua kenangan

A D

yg tlah kualami

Em

ingin kubuka lembar baru

A D

untuk meneruskan hidupku

B Em

tak mau lagi kesedihan

A D

selimuti diriku

G A F#m B

semua orang ingin bahagia

Em A D

menjalani hidup di dunia ini

G A F#m B

ingin kubukakan jawaban

Em A

misteri dan senang yg sejati

D Em

hari ini kudendangkan

A D

lagu yg ingin kunyanyikan

B Em

terkenang semua kenangan

A D

yg tlah kualami

G Gm

*

Em A F#m B

berlari dan terus bernyanyi

Em A D

mengikuti irama sang mentari

Em A F#m B

tertawa dan selalu ceria

Em A D

berikan ku arti hidup ini

Musik : Dm Gm C F

Dm Gm A# C

F#m B G#m C#m

F#m B E

F#m B G#m C#m

F#m B E

F#m B G#m C#

berlari dan terus bernyanyi

F#m B E

mengikuti irama sang mentari

F#m B G#m C#

tertawa dan selalu ceria

F#m B E

berikan ku arti hidup ini
READMORE....!!

cara Mematikan Autorun

Banyak virus masuk ke komputer melalui flashdisk, cara masuk tu virus itu cepat dan tanpa kita sadari. Begitu flashdisk terpasang ke komputer, langsung komputer terserang virus.
Sebagian besar virus memanfaatkan autorun dari flashdisk untuk menginfeksi komputer kita, jadi saat flashdisk kita colok kan langsung autorun tampil pada jendela windows yang berisi open folder, dll. saat itulah virus juga ikut berjalan.

Namun tidak semua virus seperti itu, tapi faktanya sekarang ini hampir semua virus baru memanfaatkan hal ini.

Untuk itu kita bisa menyiasati agar flashdisk tidak lagi melakukan autorun saat terpasang ke komputer.

Ada 3 cara yang dapat kita gunakan, namun terserah kita akan gunakan mana itupun juga tergantung kita

Pertama.
Begitu flashdisk terpasang ke komputer pada saat bersamaan tekan tombol Shift , pada keyboard kira2 5-10 detik atau lebih, dengan cara tersebut flashdisk tidak akan melakukan autorun di komputer.

Kedua
Mematikan Autoplay :

Dari Startmenu > pilh Run
Ketik gpedit.msc lalu OK
Akan muncul jendela Group Policy, pilih User Configuration --- Administrative Templates --- System
Pada tab sebelah kanan cari tulisan Turn Off Autoplay, lalu double klik tulisan tersebut
Muncul jendela baru, kemudian kita pilih option Enabled ----OK


Ketiga
Gunakan teknik Registry :

Dari Startmenu --- pilh Run
Ketik regedit lalu OK
Pilih HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\ Policies\Explorer
Cari key NoDriveTypeAutoRun lalu ubah valuenya menjadi 124 untuk pilihan Decimal atau 7c untuk Hexadecimal
Jika key tersebut tidak ada anda bisa membuatnya, caranya dari Menu Edit – New – DWORD Value, ubah namanya menjadi NoDriveTypeAutoRun beri nilai valuenya
Restart komputer anda

Nah mudah mudahhan bisa menambah manfaat dan wawasan
READMORE....!!

Kamis, 02 Juni 2011

Benarkah Penyedap Rasa Menambah Berat Badan?

TRIBUNNEWS.COM - Penelitian mengungkap penyedap rasa atau monosodium glutamat (MSG juga dapat meningkatkan lingkar pinggang. Para peneliti menemukan bahwa orang yang makan MSG lebih lebih mungkin kelebihan berat badan atau obesitas.

Hubungan antara asupan MSG tinggi dan kelebihan berat badan setelah para peneliti menghitung jumlah kalori orang makan. Ka Dia, seorang ahli nutrisi di University of North Carolina, Chapel Hill, yang memimpin penelitian, mengatakan bahwa walaupun risiko kenaikan berat badan disebabkan MSG merupakan implikasi bagi kesehatan masyarakat yang besar.

"Semua orang yang kelebihan berat badan mengonsumsi MSG," katanya seperti dilansir dari Reuters.

MSG merupakan salah satu aditif yang paling banyak digunakan pada makanan. Meskipun cenderung lebih populer di negara-negara Asia, MSG ternyata juga digunakan di Amerika. Di negeri paman Sam ini MSG ditemukan dalam makanan olahan, seperti sup kalengan.

Asupan sehari-hari MSG di Amerika diperkirakan hanya sekitar setengah gram. Sementara Jepang dan Korea diperkirakan konsumsi MSG rata-rata 10 gram per hari.

Meski MSG dianggap aman, beberapa orang mengeluh sakit kepala, mual dan reaksi buruk lainnya.

Beberapa studi telah meneliti hubungan potensial antara MSG dan berat badan, dengan hasil yang bertentangan. Para ilmuwan telah berspekulasi bahwa orang dapat makan porsi besar makanan dengan MSG karena hanya selera yang lebih baik. Bukti lain menunjukkan bahwa MSG bisa mengganggu sinyal sistem dalam tubuh yang mengatur nafsu makan.

Dalam penelitian terbaru, yang diterbitkan di American Journal of Clinical Nutrition, para peneliti mengukur asupan MSG langsung. Ditemukan, pria dan wanita yang makan MSG rata-rata 5 gram per hari adalah sekitar 30 persen lebih cenderung menjadi kelebihan berat badan. Jika dibandingkan mereka yang mengonsumsinya sedikit yakni kurang dari satu gram-setengah hari ditemykan mereka tidak termasuk orang yang kelebihan berat badan.

Bagaimana sesungguhnya hubungan antara MSG dan berat badan?Dimungkinkan ada hubungannya dengan hormon leptin, yang mengatur nafsu makan dan metabolisme. Ditemukan bahwa orang yang mengkonsumsi MSG lebih menghasilkan leptin lebih.

"Konsumsi MSG dapat menyebabkan resistensi leptin, sehingga tubuh tidak mendapatkan proses energi yang diterimanya dari makanan. Jadi, mengapa orang-orang yang makan MSG lebih bertambah berat badan terlepas dari berapa banyak kalori yang mereka konsumsi.

Pendapat ini masih juga diperdebatkan. Ivan E. de Araujo, sebuah Universitas Yale neurobiologi yang telah mempelajari dampak MSG terhadap leptin, tidak yakin dengan temuan baru.

Leptin dilepas oleh sel lemak, sehingga berat badan orang yang mereka memiliki leptin lebih dalam darah mereka, kata Araujo. Pengaruh MSG pada tingkat leptin, kemudian, hanya mungkin merupakan cerminan dari massa tubuh tumbuh.
READMORE....!!

Chord dan Lirik Killing Me Inside Tanpa Dirimu


Intro Bm G D 2x
G

Bm G
Aku memang bukan yg terbaik untukmu
Bm G
Dan aku memang bukan yang terindah bagimu

Bm
Mungkin semuanya tidak seperti dulu
G Bm
Saat kita bisa berbagi bersama
G
Aku takkan rela bila kau tak ada
A
Disiku

Chorus
Bm G A D A/C#
Kuberlari dan terjatuh di sini
Bm G A D A/C#
Kumencari dan tak ada dirimu
Bm G A
Aku sendiri dan aku berdiri
Hanya untuk bersamamu
Bm G A
Aku disini selalu menanti
Saat nanti kau akan kembali

Bm
Mungkin seandainya kau hadir disini
G
Saat aku lelah dan tak tau arah
Bm g
Aku takkan rela Bila kau tak ada
A
di sisiku


Chorus
Bm G A D A/C#
Kuberlari dan terjatuh di sini
Bm G A D A/C#
Kumencari dan tak ada dirimu
Bm G A
Aku sendiri dan aku berdiri
Hanya untuk bersamamu
Bm G A
Aku disini selalu menanti
G A
Saat nanti kau akan kembali

Intro D Bm G D

D Bm G
Aku memang bukan yg terbaik
G A
aaahh aahh

Interlude Bm G D A 2x

Chorus
Bm G A D A/C#
Kuberlari dan terjatuh di sini
Bm G A D A/C#
Kumencari dan tak ada dirimu
Bm G A
Aku sendiri dan aku berdiri
Hanya untuk bersamamu
Bm G A
Aku disini selalu menanti
G
Saat nanti kau akan kembali

Outro D
READMORE....!!

Sekjen FIFA Tegaskan Tidak Akan Sanksi Indonesia

Bola.net - Ancaman sanksi FIFA pada Indonesia terkait kisruh Kongres PSSI terbukti hanyalah sebuah pepesan kosong. Melalui Sekretaris Jenderal FIFA, Jerome Valcke, otoritas tertinggi sepak bola dunia itu menegaskan tidak akan menjatuhkan sanksi pada Indonesia.

Pernyataan Valcke ini dilontarkan kala menemui dua delegasi Gerakan Reformasi Sepakbola Nasional Indonesia, Farid Rahman dan Hadi Basalamah. Dalam pertemuan tersebut, Farid menceritakan kondisi sepak bola Indonesia, termasuk upaya mereformasi PSSI dan lahirnya Liga Primer Indonesia.

Menurut Farid, Valcke merespon informasi ini dengan sangat baik. Bahkan, dia juga menegaskan tidak akan ada agenda untuk membahas sanksi pada Indonesia dalam Kongres FIFA yang bakal dihelat mulai Rabu (01/06) mendatang. "Indonesia dipastikan tidak akan terkena sanksi FIFA," tulis Farid Rahman melalui pesan singkat pada bola.net.

Jawaban Valcke ini semakin menegaskan bahwa FIFA tidak akan gegabah menjatuhkan sanksi, seperti banyak digembar-gemborkan di Indonesia. Sebelumnya, dalam situs resmi mereka, FIFA juga telah melansir agenda kongres dan tidak ada agenda untuk membahas sanksi bagi Indonesia. Hanya ada dua federasi, Bosnia dan Brunei Darussalam yang akan dibahas terkait sanksi FIFA.

Sementara itu, pengamat sepak bola Tondo Widodo mengaku tidak kaget dengan keputusan FIFA ini. Pasalnya, menurut Tondo, FIFA justru harusnya telah menjatuhkan sanksi ketika pemerintah tidak mengakui kepengurusan Nurdin Halid atau ketika ada intervensi dalam Kongres PSSI di Pekanbaru lalu.
http://www.bola.net/indonesia/sekjen...ia-62456d.html

yg suka teriak2 soal sanksi jangan lebay deh...

Quote:
Delegasi FIFA Bantah Rekomendasi Sanksi Indonesia

Bola.net - Beredarnya kabar yang menyebutkan bahwa ada rekomendasi dari perwakilan AFC dan FIFA agar Indonesia dijatuhi sanksi terbantahkan. Delegasi FIFA, Frank van Hattum mengaku sama sekali tidak pernah memberikan rekomendasi tersebut.

Melalui surat elektronik, Van Hattum mengaku bahwa dia tidak pernah merekomendasikan agar Indonesia dijatuhi sanksi apapun oleh FIFA. Dia juga menegaskan bahwa kehadirannya di Kongres PSSI hanyalah sebagai pengamat.

"Secara pribadi, saya tidak pernah melakukan (merekomendasikan) apapun. Saya hanya seorang observer (dalam Kongres)," tulis Van Hattum dalam surat elektronik tersebut.

Lebih lanjut, pria yang juga merupakan Ketua Federasi Sepakbola Selandia Baru ini menyatakan rasa kecewanya karena beredar isu bahwa dia bersama delegasi AFC merekomendasikan agar Indonesia dijatuhi sanksi. "Sangat disayangkan bahwa informasi yang tidak benar itu terus beredar," pungkasnya.

Sebelumnya, beredar isu bahwa delegasi AFC dan FIFA yang hadir dalam Kongres PSSI, Jumat (20/05) lalu merekomendasikan sanksi pada PSSI. Bahkan, tak urung Ketua Komite Normalisasi, Agum Gumelar menyatakan hal ini dalam konferensi pers yang diadakan di Kantor PSSI, Senayan, Jakarta, Sabtu (28/05) lalu.

Berikut kopian surat elektronik Van Hattum yang diterima redaksi Bola.net:

I don't get to personally do anything. I am just an observer and it is a shame that misinformation keeps getting circulated.

Frank van Hattum

GM - Convenience Retail - NZ

- Asset Management - NZ

Ph: +64 9 623 9415

Mobile: 027 492 8885

Email: vanhatfm@bp.com (bola/den)
http://www.bola.net/indonesia/delega...ia-7ef88c.html

Belangnya mulai kelihatan

Quote:
Citra sepakbola Indonesia dirusak media

MEDAN - Isu bahwa FIFA akan memberikan sanksi kepada PSSI itu tidak benar. Isu itu dijadikan permainan oleh media di Indonesia sehingga menggambarkan sepakbola nasional kita rusak dan tidak bermoral.

Hal itu ditegaskan oleh salah satu perwakilan Gerakan Reformasi Sepak Bola Nasional Indonesia (GRSNI) yang baru saja menemui Sekretaris-jenderal FIFA, Jerome Valcke, di Markas Besar FIFA, Swiss. "Itu semua berita yang mengatakan Indonesia terancam sanksi FIFA sama sekali tidak benar. Menyesatkan dan membohongi rakyat Indonesia," tegas Hadi Basamalah, CEO Jakarta FC kepada Waspada Online, tadi malam.

Hadi Basamalah yang menemui Valcke bersama Farid Rahman, menegaskan bahwa selama ini media di Indonesia telah merusak citra sepakbola nasional. "Media memberitakan informasi yang tidak benar dan sangat menyesatkan dengan kesan bahwa Indonesia itu perusuh dan tidak bermartabat," kata Hadi.

Padahal, FIFA sangat menginginkan sepakbola Indonesia maju. Menurut Hadi yang menjelaskan hasil pertemuannya dengan Sekjen FIFA itu, mereka (FIFA) ingin Komite Normalisasi PSSI melaksanakan kongres dengan adil dan benar. "Itu agenda untuk Indonesia yang disampaikan secara lisan kepada kami. Pihak FIFA sangat santun dan justru mau membantu kita, bukan menyulitkan," tegasnya.

Hadi berharap media di Indonesia dapat memberitakan informasi kepada masyarakat luas di Indonesia fakta dan bukan berita yang justru mengacaukan kita sendiri. Yang disampaikan oleh FIFA tidak sesuai dengan yang digambarkan oleh media di Indonesia. "Jadi media jangan menggambarkan keseraman. FIFA tidak demikian adanya. Media (di Indonesia) harus jujur," tegas Hadi lagi.
http://waspada.co.id/index.php?optio...ama&Itemid=131

siapa ya kira-kira?

Quote:
Kebohongan Agum

Ketua Komite Normalisasi, Agum Gumelar, menyurati Presiden FIFA, Sepp Blatter, agar Indonesia tidak dijatuhi sanksi FIFA. Surat tersebut ternyata merupakan respons atas rekomendasi Konfederasi Sepakbola Asia (AFC) yang meminta Indonesia dihukum.

"Surat ini saya kirim setelah AFC mengirim surat ke FIFA dan merekomendasikan agar Indonesia dikenai sanksi," jelas Agum, dalam jumpa pers di Kantor PSSI, Senayan, Jakarta, Sabtu (28/5/2011) sore.

"Setelah tahu AFC kirim surat itu, KN rapat kilat dan akhirnya saya mengirim surat langsung ke Blatter," lanjutnya.

Agum menduga rekomendasi itu muncul setelah perwakilan AFC melihat langsung situasi Kongres PSSI yang tidak kondusif dan akhirnya gagal menghasilkan kepengurusan yang baru.

"Karena AFC ikut sidang, mungkin pandangan mata di sidang membuat mereka berpendapat kondisi ini tak bisa ditolerir dan harus disanksi," tuturnya.

Agum sendiri cukup yakin FIFA tak punya alasan yang kuat untuk menghukum Indonesia. Pasalnya, KN sudah menjalankan tugas sesuai mandat FIFA.

"Saya dan anggota KN sudah menjalankan mandat yang diberikan FIFA. Jadi, tak ada alasan kita kena sanksi. Kecuali, kita melanggar mandat FIFA, misalnya masuknya orang yang sudah dilarang (dalam kongres PSSI)," yakin Agum.

Dalam agenda Kongres FIFA yang dirilis di situs resmi FIFA, tidak disebutkan ada pembahasan mengenai ancaman sanksi buat Indonesia. Yang tengah terancam sanksi hanyalah Brunei Darusallam dan Bosnia Herzegovina.
http://www.detiksport.com/sepakbola/...nesia-disanksi

udah dibantah koq Gum..

Quote:
Agum mulai berkilah

Jakarta - Indonesia disebut-sebut tengah terancam sanksi FIFA menyusul kegagalan Kongres PSSI menghasilkan kepengurusan yang baru. Menurut Ketua Komite Normalisasi, Agum Gumelar, FIFA tak punya alasan untuk menghukum Indonesia.

Hal tersebut diungkapkan oleh Agum dalam jumpa pers di Kantor PSSI, Senayan, Jakarta, Sabtu (28/5/2011), jelang keberangkatannya ke kantor FIFA di Swiss.

"Saya dan anggota KN sudah menjalankan mandat yang diberikan FIFA. Jadi, tak ada alasan kita kena sanksi. Kecuali, kita melanggar mandat FIFA, misalnya masuknya orang yang sudah dilarang (dalam kongres PSSI)," yakin Agum.

Agum menilai kisruh yang terjadi dalam Kongres PSSI tak mencerminkan sikap masyarakat Indonesia. Menurutnya, masyarakat Tanah Air juga tak mau kalau FIFA menjatuhkan sanksi.

"Bahwasanya ada kisruh di kongres, itu bukan cerminan sikap masyarakat Indonesia kepada FIFA. 99 persen masyarakat Indonesia tidak ingin kongres deadlock seperti itu. Masyarakat tidak menginginkan sanksi," ujarnya.

"Kalau melihat situasi kongres dan situasi kebatinan perwakilan FIFA di kongres, saya rasa sanksi akan keluar. Tapi, alasan sanksi dari FIFA tidak subyektif. Karena KN sudah melaksanakan semua mandat FIFA," tandas Agum.

Dalam agenda Kongres FIFA yang dirilis di situs resmi FIFA, tidak disebutkan ada pembahasan mengenai ancaman sanksi buat Indonesia. Yang tengah terancam sanksi hanyalah Brunei Darusallam dan Bosnia Herzegovina.
http://www.detiksport.com/sepakbola/...na-sanksi-fifa

Dulu ngotot bilang Indonesia sulit lepas dari sanksi, sekarang ikut2an kata2nya K78

Terlepas dari perseteruan KN Vs K78 dan Pencekalan GT-AP, ternyata SANKSI FIFA yang dipuja2 itu hanyalah OMON KOSONG
READMORE....!!

Mengatasi Acer Aspire One (AA1) Mati Total

Saat ini sudah banyak bermunculan berbagai macam jenis, merek serta desain berbagai notebook atau laptop. Beda merek, beda desain, beda pula dimensinya. Barang kali karena berhubungan dengan dimensinya yang cukup kecil yaitu 8,9″ dengan kekuatan daya penyimpanan memory yang luar biasa besar yaitu 160Gb ini pulalah yang menyebabkan saat ini banyak sekali penggemar dari Acer Aspire One. Namun dibalik itu semua ada satu masalah yang cukup pelik untuk ukuran notebook dengan spesifikasi seperti itu, bukan hanya Acer namun notebook merk lainpun hampir sama. Barang kali karena adanya pemerkosaan terhadap daya kekuatan yang dipaksakan ini makanya notebook dengan dimensi sekelas Acer Aspire One sering mengalami trouble tidak bisa booting, istilah kerennya mati total atau matot (hampir 50% kerusakan).

Sebenarnya kita tidak perlu terlalu khawatir saat notebook kita mengalami matot tersebut secara tiba-tiba, walaupun kita juga sebenarnya juga tidak bisa menganggap enteng. Yah setidaknya saat moment matot tersebut terjadi kita jangan langsung memvonis berapa besarnya biaya yang akan dikeluarkan untuk melakukan penggantian speartpart nanti. Jangan khawatir karena sebenarnya ada kemungkinan besar bahwa notebook kita tersebut hanya trouble pada sistem memori flash biosnya. Karena kemungkinan itu yang trouble hanya sistemnya maka ada kemungkinan kita masih bisa memperbaikinya atau istilahnya flash ulang.

Ada beberapa ciri-ciri notebook AA1 hanya trouble sistem biosnya diantaranya adalah:

Mati Total namun kipas atau FAN menyala
Tidak ada tampilan
Layar BLANK hitam
No BOOT to BIOS Setup atau tidak bisa masuk BIOS

Nah jika ciri-ciri kerusakannya seperti itu maka ada kemungkinan hanya perlu flash ulang bios. Lalu bagamana caranya? Berikut caranya:

Download terlebih dahulu File untuk flash biosnya
Format Flashdisk ke dalam system FAT
Ekstrak file yang kita download tadi
Rename 3309.fd menjadi zg5ia32.fd
Masukkan file zg5ia32.fd dan FLASHIT.EXE kedalam Flashdisk yang telah kita format tadi
Masukkan Flashdisk ke port USB
Lepas battrey
Hubungkan kabel power adaptor ke notebook
Tekan tombol FN dan ESC bersamaan
Tekan tombol power beberapa detik hingga lampu indikator power berkedip
Lepas tombol FN, ESC dan Power
Tunggu beberapa menit hingga notebook restart sendiri.

Proses ini akan memakan waktu sekitar 8 menit, jadi mohon bersabar. Jika tetap tidak berhasil coba cek filenya tadi apakah benar atau tidak setelah itu coba lakukan langkah-langkah diatas.
READMORE....!!

::: PERMAINAN yg dapat Meningkatkan Kemampuan MEMORI ANAK

WELCOME TO MY THREAD

PERMAINAN yang Dapat
Meningkatkan Kemampuan
MEMORI ANAK

Quote:
Seorang Ibu mengeluh bahwa putranya yang berumur 10 tahun memiliki memori yang kurang baik, karena baru 5 menit si Ibu berpesan pada anaknya, sang anak justru lupa dengan pesan ibunya. Lain halnya dengan seorang ayah yang memiliki putri berusia 7 tahun. Setiap hari ayahnya selalu mengingatkan si kecil untuk tidak lupa membawa pulang kotak makannya. Tapi si anak justru sering lupa.

Penelitian di bidang psikologi menemukan bahwa daya ingat dapat dikembangkan. Berbagai strategi dapat diterapkan untuk mengasah memori anak.

Bagaimana Memori Bekerja?

Sistem Penyimpanan memori anak seperti komputer, menyimpan informasi yang saling berhubungan dengan informasi lainnya. Pertama-tama informasi penting akan selalu disimpan di memori jangka pendek, berkisar 10-20 detik.

Itulah sebabnya penyusunan dan pengulangan informasi sangat penting jika orang tua ingin anak mudah mengingat informasi. Kemudian, informasi yang penting dan berkesan bagi anak akan disimpan di memori jangka panjang. Di sini, informasi akan di-arsip dan dihubungkan dengan informasi lain yang berkaitan.

Aspek emosi sangat berperan dalam membantu anak mengingat. Misalnya mengingat saat-saat membahagiakan di masa kecil anda.

Anak belajar dari hal-hal yang sederhana. Misalnya, anak belajar tentang konsep pohon. Maka, anak terus mengumpulkan dan menyimpan informasi tentang pohon, makhluk hidup yang mempunyai batang, akar dan daun. Secara bertahap, kumpulan informasi tentang pohon akan disimpan dan digunakan sewktu-waktu saat dibutuhkan. Ketika jaringan informasi di otak memadai, anak akan bisa membedakan antara tanaman hias, bunga dan pohon.

Dalam hidup sehari-hari orang tua tidak perlu khawatir saat si kecil berkata lupa atau tidak ingat. Ini bukan berarti si kecil tidak menyimak informasi itu. Tetapi informasi tersebut disimpan di otak dan kelak dapat dipergunakan kembali di situasi tertentu. Bahkan orang dewasa saja cenderung hanya sanggup mengingat 30% dari informasi yang didengarnya. Tapi bila kita melihat dan mendengarkan di saat bersamaan, maka informasi tersebut akan lebih terekam di memori otak. Selanjutnya, bila anak melihat, mendengarkan, merasakan (menyentuh) dan melakukan suatu kegiatan, maka mereka akan mengingatnya sekitar 90%. Itu sebabnya, pendidikan yang baik selalu melibatkan aktivitas yang memacu seluruh panca indera anak.

Sebagai contoh, ibu mengajarkan tentang konsep berat dan ringan pada anak. Jauh lebih baik bila kita mengajak anak langsung bereksperimen tentang berat benda daripada menghafalkan satu buku yang tebal tentang berat benda. Melibatkan seluruh panca indera sangat efektif digunakan saat belajar di rumah, yaitu dengan menunjukkan pada si anak suatu tulisan (visual), minta ia menyebut kata itu, lalu mintalah si kecil menyusun alphabet yang sama dengan tulisan itu (sentuhan dan visual). Kemudian ucapkan kata itu (auditori dan visual). Dan akhirnya lakukan pengulangan yang disertai kegiatan sehari-hari dengan kata-kata yang akan mudah diingat oleh anak, karena mengalami pengulangan setiap hari di rumah.

Meningkatkan DAYA INGAT Anak dengan Permainan

Bermain adalah sarana yang sangat efektif untuk meningkatkan daya ingat anak. Beberapa permainan dapat dilakukan tanpa mengeluarkan biaya sepeserpun. Permainan ini akan bermanfaat untuk mengasah daya ingat dan berguna bagi si kecil saat berkonsentrasi pada pelajaran di sekolah.

Quote:
Mengurutkan Benda

Susun tiga benda berurutan dan minta si kecil menyebutnya satu persatu. Acaklah ketiga benda itu, lalu minta si kecil menyusunnya kembali. Bila si kecil berhasil, tingkatkan kesulitannya dengan menambah jumlah benda Permainan ini sangat menyenangkan bila dilakukan bersama pasangan.
Quote:
Permainan Kim

Taruhlah beberapa benda dalam sebuah kotak. Minta si kecil melihat dan menyebut nama benda itu satu persatu. Lalu minta si kecil memejamkan matanya. Sembunyikan satu benda. Kemudian minta si kecil mengingat benda apa yang hilang dari kotak itu. Bila berhasil, tambah jumlah benda dalam kotak dan sembunyikan lebih dari satu benda.
Quote:
Sentuhan Ajaib

Berjalanlah ke sekeliling ruangan dan sentuhlah beberapa benda secara berurutan sambil menyebut nama benda itu. Lalu mintalah si kecil mengulangi gerakan anda sambil menyebut benda yang anda sentuh sesuai urutan.
Quote:
Mencocokkan Benda Berpasangan

Siapkan kartu yang berjumlah dua set (sama). Susunlah beberapa pasang kartu yang sama dalam posisi terbalik. Mintalah anak menemukan kartu yang bergambar sama dengan cara membalik dua kartu secara bersamaan (dalam posisi acak).
Quote:
Imajinasi

Memerlukan peran orang tua dengan si anak, dengan membuat permainan seolah-olah sedang berada di suatu tempat (mal) lalu mengingat-ingat apa yang akan dilakukan di tempat tersebut secara bergantian sampai akhirnya pemain kewalahan mengingat informasi yang ada.
Tips membantu anak mengingat lebih baik:

1. Pastikan si kecil melihat wajah ibu dan ayah saat berbicara dengannya.

2. Mintalah si kecil mengulangi kembali yang anda ingin dia ingat.

3. Periksa kembali pemahaman anak.

4. Bimbing si kecil untuk menghubungkan informasi yang baru diperolehnya dengan pengetahuan yang sudah diketahuinya.

5. Bila memungkinkan, perbolehkan si kecil melakukan eksperimen (melakukan) kegiatan sehubungan dengan informasi yang harus diingatnya.

6. Pilih tugas yang rumit (kompleks) menjadi tahap-tahap yang sederhana, lalu latih si kecil untuk mengingat sesuai dengan urutan informasi.

7. Tetap tenang, karena anak lebih mudah mengingat bila berada dalam suasana santai dan nyaman. Bila si kecil merasakan ketegangan dan tekanan psikologis dari orang tuanya untuk mengingat, konsentrasinya akan terpengaruh.

8. Tetaplah berlatih dan nikmati saat-saat indah bersama anak.
READMORE....!!

Cara Format HP Nokia

Hp nokia anda sering error? Hang, sms sulit terkirim, dan berbagai error lainnya?
Jangan langsung membawanya ke tukang service, cobalah terlebih dahulu untuk melakukan format ulang.
Biasanya yang menyebabkan HP error adalah terkena virus, terlalu banyak aplikasi (termasuk game), kesalahan instalasi software, atau tidak sengaja menghapus file-file yang penting. Karena itulah kita perlu memformat ulang Hp tersebut. Sebelum melakukan format ulang, ada baiknya memback up data-data Kamu terlebih dahulu (jika diperlukan).
Untuk pengguna Telkomsel, bisa menggunakan layanan dari Telkomsel Pelindung Dataku (bukan promosi lho.). Caranya mudah, tekan *989# dan ikuti instruksi selanjutnya. Phonebook, SMS, Kalender dan data-data penting bisa tersimpan dengan aman, dan dapat diambil sewaktu-waktu. Biaya berlangganannya Rp 5.000,-/bulan.
Kembali ke topik, ada 2 cara yang bisa dilakukan untuk melakukan format hp nokia ini:
1. Soft Reset : cara ini dilakukan untuk me-restart handphone nokia kembali seperti semula tanpa menghilangkan data-data atau aplikasi yang ada di dalam handphone.
Format jenis ini dilakukan untuk nokia yang mengalami hank, dengan kata lain, hanya untuk mereset/format settingan HP seperti semula.
Kodenya: *#7780#
2. Hard Reset: Cara ini dilakukan untuk menginstall ulang HP Nokia, karena di install ulang, tentu saja semua data-data Anda akan terhapus (Data Handphone sama seperti saat masih baru)
Kodenya: *#7370#
Kedua cara di atas bisa Anda lakukan jika HP tidak mengalami kerusakan seperti:
1. HandPhone bisa booting tapi hanya sampai “Nokia” screen, kemudian Restart lagi.
2. Layar HandPhone hanya gelap hitam, tidak ada tanda kehidupan sama sekali dan tidak bisa booting.
3. HandPhone dirasuki virus dan tidak mungkin tertolong lagi.
4. HandPhone tidak bisa mendelete file yang ada di drive C.
Tapi jangan panic dulu, jika hal tersebut terjadi, Kamu bisa melakukan cara ketiga yang disebut Super Hard Reset / Teknik Flashing.
Yang Harus dilakukan terlebih dahulu:
1. Backup semua data yang ada di HandPhone kamu ke tempat yang aman, ini dikarenakan semua data-data akan terhapus. (bisa menggunakan PC suite)
Catatan : Kamu tidak bisa melakukan Back Up jika HandPhone hanya bisa booting sampai di “Nokia” screen, berdo’a saja semoga kamu masih punya backup di Komputer,he..he..
2. Pastikan baterai HandPhone dalm kondisi Full, agar tidak mati di tengah jalan, kalau HandPhone gampang drop lakukan sambil di charge.
3. Matikan HandPhone terlebih dahulu.
4. Dan inilah Bagian yang paling sulit.
Tekan dan tahan tombol yang saya sebutkan di bawah ini secara bersamaan.
o Tombol Dial (Warna Hijau)
o Tombol Bintang (*)
o Tombol angka nomer 3 (3)
o Tahan ketiga tombol tersebut sambil menghidupkan HandPhone kamu.
5. Ingat!! jangan lepas tombol angka 3 sampai keluar tulisan “formatting” dilayar HandPhone kamu.
6. Format selesai dalam beberapa saat.
7. Sekarng HandPhonenya sudah kembali seperti semula.
Selamat Mencoba!

Source : http://islam-download.net/cara-mudah-cepat/cara-format-hp-nokia.html
READMORE....!!

Tips Komunikasi Dengan EMPATI


Siang-siang, rapat panitia kegiatan anu berjalan gerah di ruang OSIS. Ketua panitia merasa anak buahnya tak dapat mengerti apa yang ia sampaikan, padahal papan tulis sudah penuh dengan corat-coret tulisannya. Para anak buah nggak mau kalah, mereka merasa ketua panitia-lah yang nggak menguasai permasalahan sehingga penjelasannya malah membingungkan.

Wah, kalau begini permasalahan komunikasi-lah yang terjadi. Mungkin ketua panitia memang tidak bisa berkomunikasi dengan baik. Atau malah sebaliknya, ketika mendebat, para anak buah juga tidak bisa mengkomunikasikan protes atau usulnya dengan baik. Nah, kalo gini masalahnya, semua pihak harus menggunakan empati saat berkomunikasi. Inilah saatnya kita perlu tahu apa itu komunikasi empatik, atau komunikasi dengan empati.

Komunikasi Penting Banget!

Sebelum ngomong komunikasi plus empati, kita perlu ingat bahwa sebenarnya komunikasi itu memegang peranan yang penting. Coba saja kita ingat, hampir setiap menit kita berkomunikasi. Di rumah kita berkomunikasi dengan ortu, saudara, pembantu. Di sekolah ada komunikasi dengan teman dan guru, di organisasi juga, di masyarakat tidak beda.

Dengan berkomunikasi kita menyatakan pendapat, mengajukan permohonan, meminta pertolongan, menawarkan solusi, menyampaikan instruksi, dan memberikan informasi kepada orang lain yang kita ajak berkomunikasi.

Jelas kan, komunikasi merupakan bagian yang penting dari kehidupan kita, baik kehidupan pribadi maupun kehidupan sosial kita. Ada orang bilang bahwa dalam kehidupan sosial tidak ada apapun yang lebih penting dari pada kemampuan berkomunikasi yang efektif.

Kemampuan berkomunikasi yang baik bisa membantu menyelesaikan banyak masalah dan mendatangkan banyak untung bagi kita. Sebaliknya, kegagalan dalam berkomunikasi bisa berakibat fatal. Kegagalan ini dapat menyebabkan berbagai bencana: bertengkar sama saudara, bermasalah dengan guru, persahabatan jadi putus, nggak dapat kerja, dan sebagainya.

Tambahin dengan Empati, Biar Enak

Agar komunikasi bisa sukses, para pelaku komunikasi harus memperhatikan dan menerapkan prinsip komunikasi empatik berikut:

Quote:
Informasi yang Utuh

Dalam berkomunikasi, cobalah terlebih dahulu mencari informasi yang selengkap-lengkapnya sebelum memberikan komentar. Jika kita hanya memiliki sepenggal informasi, jangan langsung membentuk opini dan menyatakan pendapat berdasarkan informasi yang belum lengkap tersebut.

Intinya, Ilmu dulu baru bicara dan bertindak. Ucapan dan tindakan tanpa ilmu yang jelas akibatnya berbahaya. Jadi, yang perlu kita lakukan adalah melengkapi informasi yang kita miliki dengan bertanya kepada pihak-pihak yang mengetahui tentang apa yang akan kita komunikasikan, ataupun aktif mencari informasi tambahan yang diperlukan sehingga kita info yang akan kita komunikasikan pun lebih lengkap.
Quote:
Berusaha Mengerti

Simak contoh ini, seorang sarjana freshgraduate datang ke pedesaan. Karena baru saja lulus dari perguruan tinggi, ketika mengisi acara, bahasa sarjana ini "canggih" banget. Istilah-istilah berbahasa asingnya keluar begitu saja tanpa ada penjelasan maknanya. Penduduk desa manggut-manggut tidak paham. Akhirnya, penduduk desa pun malah emoh/ogah terhadap sarjana yang sebenarnya berilmu ini.

Ini termasuk kegagalan berkomunikasi. Sering banget kita menuntut untuk dimengerti, tanpa menuntut diri kita untuk mengerti dulu pihak yang kita ajak komunikasi.

Dalam berkomunikasi, ada baiknya bagi kita untuk terlebih dahulu mencoba mengerti, sebelum menuntut untuk dimengerti. Dengan mengerti permasalahan yang sebenarnya, serta mengerti siapa lawan bicara, akan lebih mudah bagi kita memahami apa yang dikomunikasikan orang tersebut, dan akan lebih mudah pula bagi kita untuk memberikan pendapat, masukan yang mudah dimengerti lawan bicara.

Dalam contoh di atas, jika sang sarjana terlebih dahulu mencoba mengerti objek audien-nya, apakah objek sudah paham dengan istilah-istilah berbahasa asing, dan sebagainya, maka tentunya dalam mengkomunikasikan ide-idenya, ia bisa menggunakan bahasa yang lebih mudah dipahami.
Quote:
Diagnosa Permasalahan, sebelum Respon

Lebih spesifik lagi berkaitan dengan mengerti sebelum dimengerti adalah mendiagnosa permasalahan dengan baik sebelum memberikan respon.

Coba bayangkan, jika Anda merasa demam lalu pergi ke dokter. Anda lalu didiagnosa kena flu, padahal Anda punya gejala-gejala lain yang menandakan Anda terkena tipus. Gara-gara diagnosa yang nggak tepat, obat yang Anda minum pun nggak tepat buat penyakitmu. Akibatnya berbahaya pada dirimu.

Sebelum kita memberikan pendapat, masukan atau jawaban, diagnosis terlebih dahulu secara teliti permasalahan yang dihadapi lawan bicara. Kadang, kita terlalu terburu-buru memberikan respon. Baru mendengar permasalahan lawan bicara sedikit saja, kita sudah merasa sok tahu tentang kelanjutannya, sehingga kita sudah pasang kuda-kuda lalu segera memberi respon. Padahal, masalah tiap orang bisa spesifik banget, sehingga kita hendaknya jangan sok tahu dulu untuk memberi respon.

Baru setelah kita tahu permasalahannya dengan jelas, kita bisa lebih mudah untuk membantu memberikan jawaban, solusi, ataupun masukan yang diperlukan lawan bicara.
Quote:
Keyakinan Diri

Jika kita tersesat dan bertanya kepada orang yang kita temui di jalan tentang alamat yang kita cari, orang tersebut memberikan informasi tetapi ia tidak terlihat yakin akan informasi yang diberikannya kepada kita. Apa yang akan kita lakukan? Apakah kita akan mengikuti petunjuk yang diberikan orang tersebut?

Jika kita pergi ke toko obat, dan si penjual menawarkan obat yang kita perlukan. Tetapi ketika ditanya apakah obat tersebut manjur, si penjual tidak memberikan jawaban yang meyakinkan. Apakah kita akan membeli obat yang ditawarkan tersebut?

Jawaban dari kedua situasi di atas kemungkinan besar adalah ”tidak.” Pada dasarnya, kita cenderung lebih percaya kepada orang yang memiliki dan menunjukkan keyakinan diri tinggi. Jadi, jika kita berkomunikasi, pastikan apa yang kita komunikasikan benar-benar kita kuasai dengan baik, dan benar-benar kita yakini kebenarannya. Jika kita sudah yakin, akan lebih mudah bagi kita untuk meyakinkan orang lain.Fokus pada Orang Lain

Unsur dalam empati adalah memperhatikan orang lain. Kalo gitu, dalam komunikasi empatik, unsur ini pun punya peranan penting. Ketika berkomunikasi, jika perhatian terfokus pada diri sendiri melulu, kegagalan komunikasilah yang akan terjadi.

Kita perlu lebih memfokuskan perhatian kita pada orang yang kita ajak berkomunikasi, bukannya pada diri sendiri melulu. Dengan memberikan fokus perhatian kepada orang lain, maka orang merasa kita memperdullikan mereka. Selanjutnya, kalau orang merasakan kita memang memberikan perhatian, kepedulian, dan rasa hormat kepada mereka ketika mereka berbicara ataupun menyampaikan pendapat, maka mereka akan juga bersedia mendengarkan dengan penuh perhatian apa yang akan kita komunikasikan kepada mereka.

Dengan memfokuskan perhatian kepada orang lain, kita bisa lebih mudah memahami siapa lawan bicara kita (apa keinginan mereka, apa permasalahan mereka, apa yang mereka perlukan dari kita). Jika kita telah memahami mereka, tentunya kita bisa mengkomunikasikan apa yang kiranya dapat menarik perhatian mereka, dan apa yang kiranya mau mereka terima, ataupun dukung.
Quote:
Kontak Mata

Kontak mata merupakan bagian yang penting dalam berkomunikasi. Dengan melibatkan kontak mata dengan orang yang kita ajak bicara, kita memberi kesan dan pesan kepada orang tersebut bahwa kita sungguh-sungguh terhadap apa yang kita komunikasikan.

Kesungguhan kita ini tentunya akan mendorong lawan bicara memperhatikan dengan seksama apapun yang kita komunikasikan. Mereka juga lebih percaya kepada kita karena kesungguhan yang kita perlihatkan, sehingga akan lebih mudah bagi mereka untuk memahami atau melakukan apapun yang kita anjurkan kepada mereka.

Tentu, beda masalahnya jika yang kita ajak bicara adalah lawan jenis. Kalo dengan lawan jenis, kontak mata yang terjadi bisa menimbulkan bahaya yang lain.
Quote:
Senyum Hangat

Senyum merupakan sedekah yang murah, meriah, dan mudah. Senyuman memang merupakan senjata yang paling ampuh yang dapat digunakan untuk membuka komunikasi. Senyuman yang tulus dan hangat dapat mengatasi berbagai hambatan dalam komunikasi, misalnya: ketegangan, kecurigaan, kemarahan, kecemburuan.

Sebuah senyuman juga merupakan indikasi kita memiliki emosi positif terhadap orang yang kita ajak berkomunikasi. Jika lawan bicara merasa kita memang ”suka” berkomunikasi dengannya, akan lebih mudah bagi orang tersebut menerima masukan, pendapat, ataupun solusi yang kita tawarkan kepadanya.
Quote:
Saling Menyukai

Komunikasi juga akan lebih efektif, jika orang-orang yang terlibat dalam komunikasi tersebut saling menyukai.

Menyukai orang lain yang kita ajak berkomunikasi merupakan awal kemampuan berkomunikasi yang efektif.

Menyukai dan disukai, tidak bisa terjadi dalam sekejap. Memang harus ada saling mengenal, saling memahami, dan saling menolong. Semakin banyak interaksi dalam hal-hal yang positif ini, maka ornag yang kita ajak berkomunikasi akan semakin mudah untuk mengerti, menerima, dan mempercayai semua yang kita komunikasikan kepadanya.
Nah, jika Anda merasa mandeg dalam berkomunikasi, cobalah terapkan komunikasi empatik di atas. Latihlah dan praktekkan kiat-kiat mewarnai komunikasi dengan empati tersebut, Mudah-mudahan, komunikasi akan lebih enak dan kedua belah pihak akan merasa senang. Selamat berkomunikasi!
READMORE....!!

Cara Menginstall Windows XP Dengan Flash Disk

Saat ini, keberadaan laptop mungil tengah menawan hati sebagian besar pengguna komputer jinjing. Bagaimana tidak? Walaupun terkadang spesifikasi sebuah subnotebook tidak semumpuni notebook-notebook berukuran lebih besar, ukurannya yang mini dan kemampuannya yang dapat mengakomodasi kebutuhan berkomputer sehari-hari menjadikan subnotebook sebagai salah satu gadget yang sangat diminati, disamping harganya yang lebih terjangkau.

Nah, salah satu usaha produsen subnotebook untuk “merampingkan” produknya adalah dengan meniadakan perangkat optical drive, seperti CD-ROM/RW atau DVD-ROM/RW. Komponen yang digunakan untuk mengakses keping CD atau DVD ini memang cukup menyita ruang dan sumber daya.

Sebagai konsekuensinya, pemilik subnotebook tak dapat mengakses CD atau DVD di subnotebook-nya, atau terpaksa membeli external optical drive yang tetap dijalankan via port USB yang tersedia.

Salah satu masalah yang timbul akibat ketidaktersediaan optical drive pada subnotebook adalah kesulitan saat hendak melakukan instalasi aplikasi ataupun sistem operasi. Tak jarang pengguna harus menyalin aplikasi atau sistem operasi yang hendak di-install ke dalam USB flash disk, atau mencolok external optical drive dan melakukan instalasi seperti biasa. Namun, tentu saja hal ini sangat merepotkan, mengingat tak banyak pengguna awam yang mengetahui prosedur instalasi aplikasi atau sistem operasi via flash disk, dan harga sebuah external optical drive yang tidak murah.

Contoh kasus, andaikan kita hendak mengganti sistem operasi Xandros Linux yang terpasang di subnotebook Asus Eee PC dengan Windows XP, maka kita harus menginstal via external optical drive. Mungkin tak terlalu memusingkan bagi Anda yang punya cukup dana untuk membeli sebuah external optical drive, namun bagaimana dengan Anda yang sejak awal ingin berhemat dengan membeli subnotebook?

Nah, lewat artikel ini Saya ingin berbagi tips membuat modul installasi Windows XP menggunakan media USB flash disk, yang tentunya akan menghemat biaya dan menjadikan pembaca lebih pintar dalam Kemajuan Teknologi dan Informasi. Modul instalasi ini tak hanya dapat diimplementasikan dalam installasi ke subnotebook saja, tapi juga dapat diaplikasikan pada komputer mana pun yang sudah memiliki/support fitur untuk booting via USB.
“Gampang! Tinggal salin file instalasi Windows XP ke flash disk!” Mungkin itu yang terlintas di benak Anda, tapi percayalah bahwa membuat modul instalasi Windows XP tidak semudah itu. Namun jangan khawatir, karena dengan mengikuti langkah-langkah berikut, proses pembuatan modul installasi Windows XP pun tak terlalu sulit dilakukan.

Yang Harus Disiapkan:
1. Sebuah komputer yang dilengkapi optical drive (CD atau DVD) dan port USB yang dapat bekerja dengan baik.

2. Sebuah USB flash disk berkapasitas min. 1 GB

3. CD instalasi Windows XP (Asli atau Bajakan terserah Anda)

4. Aplikasi pembuat modul instalasi (USB_PREP8 dan PEtoUSB) yang dapat diunduh/didownload cuma-cuma melalui link http://www.megaupload.com/?d=TRES02ZG

5. Do’a dan keberanian!

Langkah-langkah Pembuatan:
1. Tancapkan USB flash disk ke salah satu port USB. Ingat-ingat posisi drive-nya. Apakah F:, G:, H:, dan sebagainya.

2. Saat Anda berada di posisi normal (desktop), masukkan CD instalasi Windows XP ke optical drive. Jika komputer menjalankan proses instalasi secara otomatis, batalkan saja dan tutup semua aplikasi yang tengah berjalan.

3. Ekstrak aplikasi yang sudah Anda Download di http://www.4shared.com/. Saran Saya, ekstrak seluruh isinya ke sebuah folder, misalnya D:\USB.

4. Selanjutnya, buka folder di mana Anda mengekstrak aplikasi modul pembuat installasi.

5. Jalankan file bernama “usb_prep8.cmd” maka di layar monitor akan tampak jendela Command Prompt berisi macam-macam perintah. Jika sudah muncul tulisan “Press any key to continue,” tekan sembarang tombol untuk konfirmasi.

6. Di layar akan muncul jendela PEtoUSB yang meminta Anda memformat USB flash disk Anda. Tak perlu mengubah setting apa pun, langsung klik Start untuk mulai proses format. Jawab konfirmasi sesuai kebutuhan Anda.

7. Jika sudah selesai, tutup jendela PEtoUSB (jangan menutup jendela Command Prompt yang tadi terbuka ketika Anda menjalankan usb_prep8.cmd), maka di layar akan muncul opsi-opsi dari 0 hingga 5.

8. Gunakan opsi 1 untuk memilih sumber file instalasi yang nantinya akan disalin ke flash disk. Disini, tentukan di drive mana Anda menyimpan instalasi Windows XP. Pilih saja optical drive di mana sudah ada CD Windows XP di dalamnya, atau pilih folder pilihan Anda jika Anda telah menyalin file installasi Windows XP ke folder tertentu.

9. Pilih opsi 3 untuk menentukan di mana Anda mencolok flash disk. Kalau flash disk Anda berada di drive F:, maka ketik F dan tekan ENTER. Jika drive G: maka ketik G dan tekan ENTER, begitu seterusnya berlaku untuk drive lain.

10. Selanjutnya pilih opsi 4 untuk mulai proses pembuatan modul instalasi yang nantinya akan disalin ke flash disk secara otomatis. Jawab apa pun konfirmasi yang muncul dengan Y atau YES atau OK atau bentuk persetujuan lain. (Proses Ini Membutuhkan Waktu Kurang Lebih 20 Menit)

Setelah Selesai! Kini flash disk Anda telah siap digunakan untuk installasi Windows XP!

11. Safely/Cabutlah flash diskmu dari komputer, lalu colokkan ke komputer yang ingin Anda Install Windows XP. Untuk memulai installasi, Silahkan nyalakan subnotebook/laptop/komputer yang ingin Anda install Windows XP, lalu lakukan setting pada BIOS subnotebook/laptop/komputer yang ingin Anda install, dan pilih Removable Disk (atau apa pun nama lainnya) sebagai media pertama yang dijalankan saat booting.

12. Dilayar Monitor, akan muncul 2 opsi penginstallan, pilihlah opsi yang kedua dan proses penginstalan windows XP akan mulai berjalan.

Peringatan:

1) Teknik ini hanya dapat digunakan pada subnotebook/laptop/komputer yang mendukung setting BIOS removable disk (atau apa pun nama lainnya)

2) Rusak Tidak Di Tanggung Sendiri Ya. hehehe….. :) , :) , :) , :) , :)

Selamat mencoba dan Semoga
Berhasil!!!
READMORE....!!

Hindarkan Anak dari Minuman Berenergi



Para dokter mengatakan orang tua seharusnya tidak pernah memberi anak-anak mereka minuman berenergi karena kandungan tingkat kafeinnya sangat berbahaya.

Sebuah studi yang diterbitkan dalam jurnal Paediatrics menemukan minuman berenergi mengandung hingga 14 kali lebih banyak kafein dari minuman ringan lainnya. Maka, kandungan ini bisa dianggap sebagai 'racun' untuk anak-anak.

Peringatan terhadap minuman berenergi dan olahraga menyatakan bahwa mereka mengandung kalori ekstra yang kebanyakan tidak dapat dibakar . Minuman berenergi juga mengandung gula yang dapat menyebabkan kerusakan gigi.

Mereka meminta orang tua untuk lebih memberikan air putih pada anak-anak mereka. Air putih diklaim sebagai minuman terbaik untuk sebagian besar anak-anak yang melakukan aktivitas fisik rutin.

Minuman berenergi mengandung stimulan, termasuk kafein yang dikaitkan dengan diabetes, masalah jantung, masalah perilaku, dan bahkan kematian dini.

Minuman olahraga mengandung karbohidrat, mineral, dan elektrolit, serta dirancang untuk menggantikan air dan elektrolit yang hilang melalui keringat.

Penelitian itu mengkritik iklan yang mendorong anak muda untuk percaya bahwa minuman berenergi dapat membantu mereka mencapai puncak kinerja fisik.

Merek minuman energi yang disorot dalam laporan itu termasuk Red Bull, Monster dan Rockstar. Adapun minuman olahraga yang disebut adalah All Sport, Gatorade dan Powerade.

Dr Holly Benjamin, penulis utama laporan dan dokter di Rumah Sakit Anak Comer yang merupakan bagian dari University of Chicago, mengatakan kepada Independen, "Minuman olahraga mengandung kalori ekstra yang tidak diperlukan anak-anak dan dapat memberikan kontribusi untuk obesitas dan kerusakan gigi."

Para ahli menyerukan produsen untuk membuat perbedaan jelas antara minuman berenergi dan minuman olahraga.

Dr Marcie Beth Schneider, penulis dan anggota Komite Nutrisi American Academy of Paediatrics mengatakan, "Beberapa anak minum minuman berenergi yang mengandung sejumlah besar kafein, padahal tujuan mereka adalah hanya untuk rehabilitasi setelah latihan."

"Hal ini berarti mereka menelan sejumlah besar kafein dan stimulan lainnya yang bisa berbahaya."

Dia mengatakan beberapa minuman berenergi dapat memiliki lebih dari 500mg kafein, setara dengan 14 kaleng soda.

Penelitian mengatakan minuman olahraga dapat mengandung 10-70 kalori per porsi dan minuman energi hingga 270 kalori.
Quote:
Bahaya Minuman Energi Bagi Anak

Minuman energi biasanya menjadi minuman pokok di kalangan mahasiswa dan anak-anak klub. Sebuah penelitian yang tercantum dalam jurnal Pediatrics terbaru menemukan, minuman energi ini cenderung berbahaya bagi kesehatan anak-anak.Kandungan kafein dalam minuman tersebut malah membuat anak lelah.

Minuman ini memang dipasarkan untuk meningkatkan energi, daya tahan, dan meningkatkan kinerja. Namun minuman ini cenderung berbahaya bagi kesehatan, khususnya menghawatirkan bagi anak-anak dengan kondisi ADHD, diabetes, atau gangguan jantung.

Ketua Departemen Pediatri di University of Miami, Dr Steven Lipshultz, dan rekan-rekannya mengumpulkan semua penelitian mengenai efek kesehatan dari minuman energi dan menemukan bahwa tidak hanya 30% sampai 50% anak-anak yang mengonsumsinya. Sementara minuman tersebut dapat merugikan dengan tidak meningkatkan tingkat kinerja atau energi secara substansial.

Apa yang menjadi kekhawatiran dokter anak adalah kenyataan bahwa minuman energi yang diklasifikasikan sebagai suplemen, tidak mengikuti aturan Food and Drug Administration (FDA). Itu berarti mereka tidak mengikuti batas aman yang ditentukan FDA yang dapat berpotensi berbahaya bagi kesehatan, seperti kadar kafein (komponen utama minuman energi) yang harus diikuti.

Sebelum tahun 2010, pusat kontrol racun AS tidak melacak efek samping dari minuman energi khusus. Mereka hanya memonitor masalah yang timbul dari overdosis kafein. Ketika dikonsumsi dalam jumlah cukup tinggi selama jangka waktu yang cukup lama, kafein dapat menyebabkan perubahan dalam aliran darah dan mengurangi sensitivitas insulin, yang mempengaruhi kemampuan tubuh untuk mengatur gula dari makanan.

Di Jerman, para pejabat kesehatan telah melacak efek bagi kesehatan dari minuman energi sejak tahun 2002. Efek samping minuman tersebut antara lain kerusakan hati, kejang, denyut jantung yang cepat, gangguan pernapasan hingga kematian.

Penemuan yang juga mengejutkan, bahwa pengawasan kandungan minuman energi kurang, yang memungkinkan produsen minuman energi untuk memasukkan bahan-bahan potensial lain dalam produk mereka. Berdasarkan label pada kaleng mereka, misalnya, beberapa minuman energi mengandung kafein dua kali lipat sebagai stimulan NoDoz, kandungan kafein melebihi tiga kali lipat yang ditemukan dalam soda berkafein.

Minuman energi juga terkadang tak menyebutkan zat tambahan lainnya seperti guarana, yerba mate dan biji coklat (kakao). Secara umum, kafein dapat mengganggu tidur anak-anak, dan menyebabkan gabungan masalah energi karena kurang tidur juga bisa membuat anak lebih lesu dan lelah.

Beberapa anak yang mengonsumsi minuman energi ini berisiko menimbulkan efek samping, seperti anak-anak yang memiliki attention deficit hyperactivity disorder (ADHD) dan sedang pengobatan (mengonsumsi obat untuk terapi). Dengan tambahan stimulan dalam minuman berenergi terhadap obat-obatan, cenderung tidak dapat memproduksi efek yang diinginkan untuk meningkatkan konsentrasi.

Anak-anak dengan diabetes juga harus berhati-hati minum terlalu banyak minuman energi, karena beberapa dari minuman mengandung gula dan bahan-bahan lain yang dapat menyebabkan ketidakseimbangan dalam gula dan tingkat insulin

Jauhi Minuman Berenergi

Sekelompok dokter di Amerika Serikat mendorong anak-anak dan remaja, untuk menghindari minuman berenergi dan hanya mengonsumsi minuman sejenis sport drink dalam jumlah terbatas. Rekomendasi itu datang menyusul terjadinya perdebatan nasional mengenai efek samping minuman berenergi.

"Anak-anak tidak perlu minuman energi," kata Holly Benjamin dari American Academy of Pediatrics. "Minuman itu mengandung zat kafein dan stimulan lainnya yang tidak bergizi, sehingga Anda tidak membutuhkan minuman-minuman jenis itu."

Menurut benjamin, anak-anak kemungkinan akan lebih rentan terkena efek samping minuman berenergi ketimbang orang dewasa. "Jika Anda mengonsumsi minuman berenergi secara teratur, itu bisa menekan tubuh Anda. Anda pastinya tidak ingin melihat pertumbuhan tubuh anak Anda terganggu," katanya.

Dalam jurnal yang diterbitkan Pediatrics, para peneliti sebelumnya menyatakan bahwa minuman berenergi dan minuman olahraga tidak mengandung stimulan. Menurut mereka, minuman energi mengandung tumpukan zat, termasuk vitamin dan ekstrak herbal, dengan efek samping yang belum dipahami dengan baik.

Meskipun belum ada banyak kasus terkait minuman tersebut, stimulan yang ditemukan diduga dapat mengganggu irama jantung dan dapat menyebabkan kejang pada kasus-kasus tertentu. Awal tahun ini, para dokter anak di Florida memublikasikan tinjauan literatur lain pada minuman energi.

Para dokter itu menjelaskan, adanya kejang, delusi, masalah jantung, dan ginjal atau kerusakan hati, pada orang yang sudah meminum satu atau lebih minuman berenergi nonalkohol. Sejumlah merek minuman disebutkan para peneliti, di antaranya Red Bull, Spike Shooter, dan Redline.

Walaupun mereka mengakui bahwa kasus-kasus semacam itu sangat langka dan tidak dapat meyakinkan hubungan langsung dengan minuman, mereka merekomendasikan agar berhati-hati. Terutama, anak-anak dengan kondisi medis tertentu.

Menurut Benjamin, air putih merupakan jalan terbaik untuk memuaskan dahaga bagi anak-anak. Jika seorang atlet muda, minuman olahraga kemungkinan bisa membantu juga, karena mengandung gula. Tetapi, bagi anak-anak yang cenderung tidak aktif, minuman olahraga dan energi hanya berefek menambah berat badan dan memicu epidemi obesitas nasional.
READMORE....!!




rahmanztetsu@gmail.com. Diberdayakan oleh Blogger.